TEMPO.CO, Jakarta - Singa salah satu spesies hewan buas yang beragam jenisnya. Dikutip dari Discovery, sebagian besar jenis singa berhabitat di selatan Sahara, dan bervariasi mulai dari sabana terbuka ...
Hewan singa (Panthera leo) di dalam kandang saat peringatan Hari Singa Sedunia di Bandung Zoological Garden, Jalan Tamansari, Kota Bandung, Rabu (10/8/2022). Peringatan World Lion Day bertujuan ...